Pelatihan Ketidakpastian Pengukuran bagi Laboratorium Kalibrasi
Deskripsi Pelatihan
Pelatihan ini ditujukan bagi :
Praktisi pengukuran untuk seluruh lingkup kalibrasi
Manfaat :
1. Dapat menganalisa data hasil pengukuran dengan baik dan benar termasuk didalamnya
2. Dapat menentukan ketidakpastian hasil pengukuran dan kalibrasi/uncertainty of measurement sebagai komponen utama dari sertifikat yang akan diterbitkan.
Materi :
1. Terminologi dan prinsip umum ISO GUM
2. Sumber-sumber ketidakpastian pengukuran, statistika dan matematika untuk metrologi serta evaluasi ketidakpastian pengukuran.
3. Studi kasus
Informasi Pelatihan
Pelatihan Terkait
Pelatihan terkait berdasarkan tipe pelatihan yang sama.
Pelatihan Pemahaman SNI ISO/IEC 17025:2017 bagi Lab. Kalibrasi
Pelatihan ini ditujukan bagi : Personil yang bekerja di laboratorium kalibrasi serta pihak yang ber...
Pelatihan Audit Internal SNI ISO/IEC 17025:2017 Berbasis SNI ISO 19011:2018
Pelatihan ini ditujukan bagi : Personil yang bekerja di laboratorium pengujian dan/atau kalib...
Pelatihan Pengukuran dan Kalibrasi Mistar dan Jangka Sorong
Pelatihan ini ditujukan bagi : Manajer mutu, manajer teknis, personel laboratorium kalibrasi lingku...
Pelatihan Pengukuran dan Kalibrasi Termometri Termokopel
Pelatihan ini ditujukan bagi : Manajer mutu, manajer teknis, personel laboratorium kalibrasi lingku...