Pengukuran dan Kalibrasi Mistar dan Jangka Sorong

Pelatihan ini merupakan pelatihan yang ditujukan kepada manajer mutu, manajer teknis, personel laboratorium kalibrasi lingkup pengukuran panjang dan praktisi pengukuran panjang di industri. Diharapkan peserta dapat memahami konsep ketertelusuran metrologi panjang dan memahami ketidakpastian pengukuran panjang